Seorang pemotor dan sejumlah warga terlibat keributan dengan dua anggota Dinas Perhubungan Kota Bandung dan relawan perlintasan kereta api.
Â
Mereka Tak terima diberhentikan saat melawan arus, di jalur perlintasan kereta api. Akibatnya, para petugas Dishub terluka karena dikeroyok.Â
Â
Kontributor: Ervan David
(fru)