Seorang anggota polisi nyaris tertabrak pembalap liar, Sabtu (28/1/2023) malam. Razia digelar di Jalan Raya Al Fathu, Soreang, Bandung Barat.
Â
Takut ditangkap, pembalap liar itu memacu kendaraannya dengan kencang. Polisi dari Polresta Bandung nyaris ditabrak akibat ulah pembalap liar itu.
Â
25 pemuda diamankan dan di antaranya ada yang diduga dalam pengaruh obat-obatan.
Â
Kontributor: Erick Fahrizal
(rns)