Presiden Jokowi meninjau pameran inovasi pelayanan publik dan smart citiesĀ sebelum forum ASEAN-Republic of Korea (RoK) CEO Summit di Busan Exhibition and Convention Center (BEXCO) pada Senin, 25 November 2019.Presiden Jokowi mengingatkan tantangan yang akan dihadapi kedepan tidak semakin ringan.
Keberanian untuk mengambil terobosan besar di era age of disruption adalah opsi satu-satunya untuk kita bisa menjadi pemenang, Saya ajak pengusaha ASEAN dan Korea untuk mengambil pilihan ini.
(set)