Share

Minggu Pertama Bulan Ramadhan, Jalur Puncak Bogor Sepi

Arif Firmansyah/ANTARA FOTO, · Minggu 26 Maret 2023 22:12 WIB
Sejumlah kendaraan keluar tol Jagorawi menuju jalur wisata Puncak yang lengang pada pukul 12.00 WIB di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Minggu 26 Maret 2023. 
 
KBO Satlantas Polres Bogor Iptu Ardian Novianto mengatakan jalur wisata Puncak, Bogor terpantau relatif normal dua arah di saat pagi hingga siang hari namun aktivitas masyarakat akan mulai terjadi pada saat sore hingga malam hari di libur akhir pekan saat bulan Ramadhan 1444 H. (ANTARA FOTO/Arif Firmansyah) (ddk)

Follow Berita Okezone di Google News

(Arif Firmansyah/ANTARA FOTO)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini