Kunjungi Avibras di Brasil, Wakasad Pastikan Program Pemenuhan MEF TNI AD

Fakhri Rezy, Jurnalis
Rabu 20 Februari 2019 10:59 WIB
TNI AD (Dok Dispenad)
Share :

Selain melaksanakan kegiatan peninjauan pabrikan di Avibras, menurut Candra, Wakasad juga mengunjungi 6th GMF - Grupo de Misseis Foguetes atau 6th Missiles and Rockets Group Astros Angkatan Darat Brasil.

"Yaitu satuan setingkat Resimen Armed. Dalam rangka studi banding dan peninjauan fasilitas mereka di Fort Santa Barbara, Formosa, Negara Bagian Goias," ujar Candra

Lebih lanjut menurut Kadispenad, pada kunjungan tersebut Wakasad berharap agar kegiatan pimpinan TNI AD ini akan berdampak terhadap kualitas dan keandalan Alutsista tersebut.

"Tentunya hal ini juga akan meningkatkan hubungan kemitraan antara TNI AD, Pemerintah Brasil dan Perusahaan Avibras, serta hubungan bilateral antara Indonesia dan Brasil," pungkasnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya