Ahok Kenang Momen Nonton Film Bareng BJ Habibie

Fadel Prayoga, Jurnalis
Kamis 12 September 2019 08:39 WIB
Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) tiba di rumah duka kediaman BJ Habibie, Patra Kuningan, Jaksel (Foto: Fadel Prayoga/Okezone)
Share :

Seperti diwartakan, Bacharuddin Jusuf Habibie meninggal dunia dalam usia 83 tahun pada pukul 18.05 WIB di RSPAD Gatot Subroto, Jakarta, kemarin.

Jasad Bapak Demokrasi Indonesia yang punya julukan "Mr Crack" di dunia penerbangan internasional itu akan disemayamkan di rumah duka di Patra Kuningan, Jakarta Selatan. BJ Habibie akan dikebumikan di samping pusara isterinya, Hasri Ainun Besari, di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan siang nanti.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya