Baca Juga : Hakim dan Pegawai Positif Covid-19, PN Jaktim Tutup Sementara
Hal itu jelas amat berbeda dibandingkan dengan kondisi di minggu-minggu sebelumnya. Tingkat keterisian di RSUD Loekmono Hadi Kudus mencapai 100 persen. Bahkan saking membeludaknya kasus Covid-19 sampai harus mengirim banyak pasien ke luar Kudus. Sekarang kondisi Kudus malah menerima pasien dari luar daerah.
“Ini cukup menggembirakan. Moga-moga, kabupaten dan kota yang lain juga mengalami suatu perbaikan penurunan kasus, penurunan jumlah kematian. Kita harapkan, ya,” ujar Yulianto.
(Erha Aprili Ramadhoni)