BNPB: Frekuensi Bencana di Kabupaten Bogor Tertinggi dalam 5 Tahun Terakhir

Binti Mufarida, Jurnalis
Selasa 27 Desember 2022 08:41 WIB
Ilustrasi (Foto: Istimewa/Okezone)
Share :

Oleh karena itu, BNPB meminta agar hal ini menjadi perhatian pemerintah daerah khususnya Kabupaten Bogor untuk melihat lagi kondisi kesiapsiagaan lingkungan, masyarakat, tata kota, tata ruang untuk bersiap menghadapi potensi kedaruratan bencana.

“Jadi ini benar-benar harus menjadi perhatian bagi pemerintah daerah Kabupaten Bogor untuk melihat lagi kondisi lingkungan kondisi kesiapsiagaan, masyarakat, tata kota, tata ruang, dan kesiapan alat perangkat dan personil dalam menghadapi potensi kedaruratan,” tandas Aam.

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya