Gedung D1 dan D2 yang disiapkan untuk tempat tenaga kesehatan (nakes) berkapasitas 333 bed dan gedung A, B, C, H, D5 dengan kapasitas mencapai 772 bed ini akan disiapkan untuk pasien.
Baca juga: PPKM Darurat, Hari Ini Penumpang dari Luar Negeri Wajib Sudah Divaksin dan Karantina
Selain itu, disiapkan juga gedung D3 dan D4 dengan kapasitas 365 bed untuk nakes.
Lalu Gedung E berkapasitas 160 bed disiapkan sebagai cadangan.
(Qur'anul Hidayat)