Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Erick Thohir Dukung Pembangunan Pelabuhan Tanjung Carat melalui PT Pelindo

Karina Asta Widara , Jurnalis-Selasa, 29 Maret 2022 |11:09 WIB
Erick Thohir Dukung Pembangunan Pelabuhan Tanjung Carat melalui PT Pelindo
Foto: Dok Pemprov Sumsel
A
A
A

Diketahui, Gubernur Herman Deru hingga saat ini terus berupaya mewujudkan pembangunan pelabuhan yang berada di Kabupaten Banyuasin tersebut. Bahkan, Herman Deru menjadikan pembangunan pelabuhan Tanjung Carat sebagai proyek prioritas daerah saat rapat koordinasi gubernur (rakorgub) bersama Menteri PPN atau Kepala Bappenas Suharso Manoarfa di Batam beberapa waktu lalu.

Herman Deru menyebut, Pembangunan Pelabuhan Tanjung Carat memang menjadi konsen saat ini. Dimana, pelabuhan Tanjung Carat diyakini dapat menjadi outlet kemajuan ekonomi.

 

Terlebih, saat ini ruang gerak pelabuhan Boom Baru yang selama ini menjadi pintu gerbang perekonomian di Sumsel sudah sangat terbatas yang menyebabkan terganggunya aktivitas keluar masuk barang.

"Keluar masuk barang di pelabuhan Boom Baru semakin sulit akibat padatnya arus lalu lintas di sekitar pelabuhan sehingga mengganggu arus distribusi barang yang masuk dari pelabuhan itu," paparnya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement