Arab Saudi Setop Umrah, Penyelenggara Travel Diambang Kerugian

Banda Haruddin Tanjung, Jurnalis
Kamis 27 Februari 2020 14:07 WIB
Kakbah (Foto: Ist)
Share :

Ibnu mengatakan, kebijakan Arab Saudi berdampak pada pihak travel umrah. Apalagi, Muhibbah Mulia Wisata Travel Haji dan Umrah dalam waktu dekat seharusnya akan memberangkatkan ratusan calon jamaah dari Riau.

Dengan adanya penundaan ini, pihak Muhibbah akan mensosialisasikan hal tersebut kepada calon jamaah. Dia menyakini, calon jamaah yang akan berangkat memahami situasi saat ini.

"Pada 5 Maret 2020, rencananya kita akan memberangkatkan 37 jamaah. Kemudian, ada juga nanti rombongan yang berangkat di tanggal 16, 19 dan 20 Maret 2020 dengan jumlah jamaah 260 orang. Kita sosialisasikan hal ini kepada jamaah. Kita masih menunggu kepastian," kata Ibnu yang saat ini berada di Arab Saudi.

Baca Juga: Kemenag Hormati Keputusan Arab Saudi Hentikan Sementara Pelaksanaan Umrah

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya