Gawat! Calon ASN Tulungagung Positif Covid-19 Bertambah Jadi 46 Orang

Solichan Arif, Jurnalis
Rabu 16 Juni 2021 20:17 WIB
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
Share :

Sebanyak 36 orang CASN ditambah satu sopir bus, langsung dikarantina di gedung rusunawa yang selama ini menjadi lokasi isolasi. Selain 36 orang, ternyata ada tambahan 10 CASN yang hasil swab test antigennya juga positif.

Baca Juga:  Satgas Sebut Lonjakan Kasus Covid-19 Buntut Kepatuhan Prokes Kendor

Menurut Dedi, untuk CASN yang hasil swab testnya negatif diminta menjalani isolasi mandiri. Dengan pantauan ketat petugas selama lima hari mereka dilarang keluar rumah. Jika sewaktu-waktu timbul gejala yang mengarah, mereka diminta segera melapor.

"Kalau ada gejala segera melapor ke petugas," terang Dedi.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya