Lima Daerah di Jabar Diprediksi Raih Herd Immunity Lebih Cepat

Agung Bakti Sarasa, Jurnalis
Minggu 26 September 2021 01:17 WIB
Foto: Istimewa
Share :

Capaian tersebut menurutnya tak lepas dari upaya percepatan vaksinasi warga disabilitas yang telah dilakukan, mulai dari mengelar vaksinasi di sekolah-sekolah luar biasa hingga mendatangkan langsung vaksinator ke rumah-rumah warga disabilitas.

"Khusus untuk disabilitas, Jawa Barat mendapatkan 121.000 dosis vaksin yang artinya untuk 61.000 disabilitas, sedangkan jumlah disabilitas di Jabar sekitar 30.000 orang," sebutnya.

Dedi menambahkan, warga disabilitas memiliki keistimewaan, baik fisik maupun mentalnya. Oleh karenanya, dalam pelaksanaan vaksinasi warga disabilitas di Jabar dilakukan dengan pendampingan pihak keluarga.

"Jadi penyuntikan (vaksin) disabilitas ini rumusnya dengan pendampingan," kata Dedi.

Baca juga: Nelayan Teluk Jakarta Antusias Ikuti Vaksinasi Covid di Atas KRI Pollux-935

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya