Ramai Citayam Fashion Week Bonge Cs Didatangi Tim Kejagung, Ada Apa?

Martin Ronaldo, Jurnalis
Minggu 31 Juli 2022 08:16 WIB
Tangkapan layar media sosial
Share :

Sebagai informasi, fenomena CFW yang dipopulerkan kumpulan bocah Sudirman, Citayam, Bojonggede, dan Depok (SCBD) itu menuai pro dan kontra akibat munculnya pria berbusana wanita melantai di zebra cross kawasan Dukuh Atas tersebut.

Citayam Fashion Week sendiri dikenal sebagai aksi spontan anak muda bergaya mengenakan pakaian modis yang berasal dari Citayam, Bojong Gede, Depok, hingga Tangerang.

(Fahmi Firdaus )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya