Hobi Makan Semen dan Pasir, Bocah di Tangerang Alami Gizi Buruk

Isty Maulidya, Jurnalis
Kamis 18 Agustus 2022 13:52 WIB
Bayi kurang gizi di Tangerang (foto: dok ist)
Share :

"Setelah melakukan pengecekan, sudah diberikan obat, dan pihak rumah sakit menganjurkan untuk kontrol ulang seminggu sekali," jelasnya.

 BACA JUGA:Menuju Generasi Emas, Semua Elemen Diminta Atasi Gizi Buruk dan Stunting

Pihak puskesmas berencana membuat rujukan ke RSUD Kabupaten Tangerang agar bisa mendapatkan penanganan lebih lanjut khususnya dari dokter spesialis anak, spesialis jiwa serta spesialis gizi. Orang tua anak juga melakukan pola asuh anak yang benar.

"Faktor pola asuh ini memiliki nilai penting yang mempengaruhi terjadinya hal tersebut, seperti kurangnya perhatian kepada anak," pungkasnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya