#PartaiPerindoNomor16 dan Hary Tanoe Jadi Trending Topic Teratas di Twitter

Tim Okezone, Jurnalis
Kamis 15 Desember 2022 11:01 WIB
Hary Tanoesoedibjo. (Foto: MPI)
Share :

"Partai Perindo hadir adalah satu wadah perjuangan inklusif bagi seluruh warga negara Indonesia, yang ingin ambil bagian penting ikut serta dalam memajukan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang kita cintai," ujarnya.

Karena itu, ia melanjutkan garis perjuangan yang diambil berupa tentang kesejahteraan. Menurutnya, kesejahteraan menjadi satu unsur yang penting demi terciptanya persatuan dan kesatuan Indonesia.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya