Humor Gus Dur: Guyonan Perempuan Satu Bus Dinikahi

Susi Susanti, Jurnalis
Senin 24 April 2023 05:02 WIB
Presiden Abdurrahman Wahid (Foto: Istimewa/Okezone)
Share :

Mendengar kritik yang diceritakan ulang oleh kerabatnya, Gus Dur pun hanya tertawa.

"Memangnya perempuan satu bus mau saya nikahi semua, hehehe," ujar Gus Dur.

Dengan gaya santai, suami dari Sinta Nuriyah kembali berkelakar. "Masa bersalaman saja nggak boleh, lagian saya kan tidak lihat satu-satu orang yang datang," lanjutnya.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya