Alokasi Penerima Bantuan Pasang Baru Listrik 2023 di Banten Meningkat

Agustina Wulandari , Jurnalis
Senin 21 Agustus 2023 12:08 WIB
Alokasi penerima bantuan pasang baru listrik 2023 di Banten meningkat. (Foto: dok Kementerian ESDM)
Share :

Penerima BPBL 2022 lainnya, Masni (67) turut mengucapkan rasa syukurnya karena telah memiliki instalasi listrik sendiri.

“Sekarang bisa nyalain listrik sendiri, enggak jauh lagi (menyalur listrik). Sama enak kalau malam, jadi terang,” ucapnya.

Diharapkan dengan BPBL ini akan bermanfaat masyarakat dapat menikmati listrik untuk kebutuhan sehari-hari, penerangan, komunikasi, televisi, pendidikan dan untuk kegiatan ekonomi mikro sehingga menjadi pemicu peningkatan ekonomi masyarakat.

Pemberian bantuan penyambungan listrik kepada masyarakat tidak mampu merupakan bukti bahwa negara hadir untuk seluruh lapisan masyarakat tanpa terkecuali. Masyarakat yang merdeka berhak mendapatkan akses listrik.

(Agustina Wulandari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya