Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Enam Anggota DPRD Kobar Positif COVID-19, Sekwan Terapkan WFH

Sigit Dzakwan , Jurnalis-Kamis, 17 Desember 2020 |15:27 WIB
Enam Anggota DPRD Kobar Positif COVID-19, Sekwan Terapkan WFH
Enam anggota DPRD Kobar positif Covid. (Foto: Sigir Dzakwan)
A
A
A

KOTAWARINGIN BARAT – Setelah enam anggota DPRD Kotawaringin Barat (Kobar), Kalteng terkonfirmasi positif COVID-19, Sekretariat Dewan (Sekwan) memutuskan seluruh anggota dewan dan sejumlah staff DPRD Kobar untuk bekerja di rumah atau work from home (WFH).

(Baca juga: Gedung DPR Lockdown hingga 8 November 2020)

“Kami semua sementara off ke kantor, WFH. Kami ikut kaget juga setelah semua anggota DPRD Kobar menjalani swab PCR ada enam yang positif COVID-19. Semoga cepat berlalu dan semua kembali sehat,” ujar anggota DPRD Kobar dari Fraksi Gerindra Sri Lestari saat dihubungi melalui pesan singkat Whatsaap, Kamis (17/12/2020) sore.

Dari keenam anggota DPRD Kobar yahg terkonfirmasi positif COVID-19, hanya dua yang menjalani isolasi di RS Sultan Immanuddin karena ada keluahan dan sakit penyerta. 2020. “Untuk yang diisolasi yakni Wakil Ketua I Mulyadin, Wakil Ketua II Bambang Suherman,” ujar Direktur RS Sultan Immanuddin Pangkalan Bun, dr Fachruddin saat ditemui MNC Media di ruang kerjanya, Kamis (17/12/2020) sore.

(Baca juga: Viral Foto Ustadz Abdul Somad Ditangkap Polisi)

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement