Perempuan juga bisa melakukan berbagai pekerjaan, contohnya, Megawati menceritakan meski dirinya seorang perempuan, tapi pernah menjadi anggota DPR, wakil presiden, bahkan sampai presiden Indonesia.
“Artinya apa? Bisa kaum perempuan itu juga menjadi seperti saya,” ungkap Megawati.
(Nanda Aria)