Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Hujan Deras Guyur Jakarta, Pemotor Berteduh Meski Pakai Jas Hujan

Jonathan Simanjuntak , Jurnalis-Senin, 07 November 2022 |11:19 WIB
Hujan Deras Guyur Jakarta, Pemotor Berteduh Meski Pakai Jas Hujan
Hujan deras mengguyur Jakarta (Foto : MPI)
A
A
A

JAKARTA - Hujan deras mengguyur kawasan Jakarta Timur. Saking derasnya tak sedikit pemotor yang berhenti untuk meneduh.

Berdasarkan pantauan MNC Portal Indonesia di Jalan H. Bokir Bin Dji’un hujan deras mengguyur kawasan ini sejak pukul 10.30 WIB. Saat itu, hujan dari intensitas reda langsung berubah menjadi hujan deras.

Akibatnya, banyak pemotor yang memilih untuk berhenti mengenakan jas hujan di bahu-bahu jalan. Meski demikian, tidak ada tanda-tanda kemacetan yang terlihat.

Kemacetan hanya terjadi di Jalan Raya Pondok Gede tepatnya di kawasan Terminal Pinang Ranti. Macet tersebut mengular dari lampu merah perempatan Jalan Taman Mini hingga Putaran Taman Be Enk.

Salah satu pemotor, Arsad (27) mengaku berhenti lantaran hujan yang mengguyur terlalu deras. Dirinya memilih berhenti meskipun sudah menggunakan jas hujan.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement