"Didata, dan paling penting ibu hamil, kelompok rentan dan balita bisa diutamakan," tambahnya,
Selain menangani situasi darurat saat ini, Ganjar juga melihat ke depan dengan menyoroti perlunya penanganan bencana banjir mulai dari hulu.
Hal ini untuk mengurangi risiko banjir di masa depan dengan melakukan tindakan preventif.
"Di sisi hulu, mesti kita bereskan daerah yang gundul perbaikan sungai yang tanggulnya rusak memang harus dilakukan," jelasnya.
(Khafid Mardiyansyah)