Foto-Foto Kehangatan Presiden Jokowi dan Keluarga saat Jalan Pagi

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis
Sabtu 08 Desember 2018 20:05 WIB
Foto: Biro Pers Setpres
Share :

Presiden kemudian menuju restoran Grand Garden dengan mengendarai golf cart. Presiden berada di belakang kemudi, Gibran berada di sampingnya menggendong Jan Ethes. Sementara di kursi belakang duduk Ibu Iriana bersama Selvi.

Sekira pukul 10.45 WIB, Presiden dan keluarga tiba di halaman restoran Grand Garden. Belum sempat turun dari golf cart, masyarakat langsung mengerubungi untuk bersalaman dan berswafoto.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya