Warga Sakit Kembali Ditandu di Tengah Heboh Bupati Pandeglang Beli Mobil Rp1,9 Miliar

Rasyid Ridho , Jurnalis
Selasa 19 Maret 2019 21:31 WIB
Warga Sakit di Pandeglang (Foto: Okezone)
Share :

Dia berharap, jalan desa Leuwi Balang yang yang menghubungkan Kecamatan Cikeusik dengan Kecamatann Angsana segera dibangun untuk mempermudah aktifitas masyarakat.

"Kita ingin jalan secepatnya di cor, percuma saja bupati beli mobil kalau mobilnya juga ngga bisa lewat sini. Bagaimana bisa bertemu masyarakat kalau jalannya saja bebatuan bercampur tanah kaya disini," katanya.

Sebelumnya, Bupati Pandeglang Irna Narulita mendapatkan mobil dinas baru berjenis Land Cruiser Prado seharga Rp1,9 miliar disaat warganya kesulitan karna akses jalan yang buruk.

Baca Juga: Mahfud MD Sebut Ada Gerakan Ingin Memecah Ideologi Bangsa

(Edi Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya