Jokowi Refreshing Bersama Jan Ethes ke Mal di Sela Padatnya Jadwal Kampanye

Antara, Jurnalis
Rabu 03 April 2019 15:53 WIB
Joko Widodo bermain bersama cucunya, Jan Ethes ke Mal Solo Paragon (Foto: Antara)
Share :

Selanjutnya, Presiden menuju ke Mall Solo Paragon untuk mengajak main cucunya yang hampir tiga bulan tidak ketemu karena kesibukannya kampanye.

Sesampainya di pusat pasar modern ini, Jokowi dan keluarga langsung disambut oleh para pengunjung. Mereka minta salaman dan mengajak foto bersama.

(Baca Juga: TB Hasanuddin: Ada Kesan Prabowo Ingin Pertahanan Indonesia Jadi Ofensif

Setelah puas bermain, Jokowi dan keluarga langsung menuju ke rumah kediaman, dan pada Rabu malam akan menghadiri peringatan Isra Mikraj. Sejak jadwal kampanye terbuka, Jokowi memang sibuk keliling Indonesia untuk mensosialisasikan programnya menjadi presiden periode 2019-2024.

Bahkan, Jokowi mengaku dalam sehari bisa berkampanye di empat provinsi sehingga berat badannya mengalami penurunan.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya