Arab Saudi Apresiasi Kepemimpinan Indonesia di Kawasan dan Dunia

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis
Senin 15 April 2019 01:53 WIB
Presiden Jokowi (kanan) bertemu dengan Menteri Arab Saudi (kiri) di Riyadh (Biro Pers Setpres)
Share :

Selain itu, Presiden Jokowi dan Menteri Muda urusan Luar Negeri Arab Saudi juga membahas mengenai masalah bagaimana kedua negara dapat meningkatkan kerja sama dalam membantu mendukung perjuangan bangsa Palestina.

"Seperti diketahui bahwa masa depan Palestina menjadi lebih sulit dan menjadi kewajiban bagi Saudi Arabia dan Indonesia untuk terus meningkatkan kerja sama dan untuk mendukung perjuangan bangsa Palestina," ungkap Retno dalam keterangan tertulis diterima Okezone, Senin (15/4/2019) dini hari.

 

Turut mendampingi Presiden dalam pertemuan tersebut yaitu, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko, dan Duta Besar Indonesia untuk Kerajaan Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel.

(Salman Mardira)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya