Tentara Rusia Tembak Mati Delapan Rekan Prajuritnya

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Sabtu 26 Oktober 2019 20:01 WIB
Ilustrasi Foto/Shutter Stock
Share :

Layanan militer adalah wajib di Rusia untuk semua warga negara pria berusia 18-27 tahun. Mereka biasanya bertugas selama 12 bulan, dan kemudian dapat menandatangani kontrak profesional untuk melanjutkan karier di angkatan bersenjata.

Pada pertengahan 2000-an, kelompok-kelompok hak asasi manusia melaporkan kekerasan yang meluas dan penindasan yang dikenal sebagai "dedovshchina" - terhadap wajib militer baru di angkatan bersenjata Rusia.

Tetapi dalam beberapa tahun terakhir, Rusia bangga akan modernisasi militer dan membasmi penindasan.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya