Jokowi Pimpin Upacara Hari Pahlawan 2019 di TMP Kalibata

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis
Minggu 10 November 2019 08:05 WIB
Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta Selatan. (Foto: Dok Okezone)
Share :

Ia memaparkan, para pahlawan itu adalah tokoh jurnalisme dan pendidikan dari Sumatera Barat, Ruhana Kudus; Sultan Himayatuddin Muhammad Saidi (Oputa Yii Ko) dari Sulawesi Tenggara, dan Profesor Dr M Sardjito MD MPH dari Yogyakarta.

Baca juga: Selamat Memperingati Hari Pahlawan Nasional dan Mengenang Pertempuran Surabaya! 

Selain itu, lanjut Jokowi, ada tiga anggota BPUPKI/PPKI yakni Profesor KH Abdul Kahar Mudzakkir dari Yogyakarta; Dr (HC) AA Maramis dari Sulawesi Utara; dan KH Masjkur dari Jawa Timur.

"Selamat, dan terima kasih para pahlawan," ungkapnya.

Baca juga: Hari Pahlawan, Mari Heningkan Cipta Sejenak Pagi Ini! 

(Hantoro)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya