Ibu Kandung Idap Stroke, Bocah 7 Tahun di Aceh Hidup Dikerangkeng

, Jurnalis
Jum'at 20 Desember 2019 11:23 WIB
Bocah 7 tahun di Aceh hidup dalam kerangkeng (Foto: iNews.id/Afsah)
Share :

Tak hanya kondisi tempat tinggal saja yang memprihatinkan, FR juga mengalami kesulitan berbicara. Selain itu, bocah malang tersebut hingga kini tidak bisa mengkonsumsi nasi. Tapi hanya makanan ringan dengan perasa keju.

Yusrizal akan menaruh perhatian terkait kesehatan bocah tersebut. Dia akan meminta dinas terkait memeriksa kesehatan FR.

“Saya rasa perlu dilakukan cek secara menyeluruh. Terutama terapi makanan, yang tidak bisa makan nasi. Ini perlu penanganan,” tuturnya.

(Rizka Diputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya