Ia menegaskan pembagian perlengkapan jenazah bukan berarti berharap warga cepat meninggal dunia, namun untuk mengajak kepada kehidupan yang kebih baik. “Mudah-mudahan bermanfaat,” ujarnya.
Sementara Hasanah, warga yang mendapat kain kafan tersebut mengaku bahagia dan terbantu, oleh karena itu ia mengucapkan terima kasih. “Oo merasa bahagia dan terbantu.... saya mengucapkan terima kasih,” tuturnya.
Lebih lanjut pada kegiatan itu juga digelar istiqosah yang dimpimpin oleh tokoh Nahdlatul Ulama Jawa Timur, Gus Ali Shohibulfadhil.
Baca Juga: Tradisi 1 Suro Ditiadakan, Ratusan Polisi Disebar Cegah Kerumunan Warga
(Abu Sahma Pane)