Jakarta Terapkan PSBB, Pemkot Bandung Masih Bolehkan Warga Luar Masuk

Billy Maulana Finkran, Jurnalis
Minggu 13 September 2020 09:29 WIB
Ilustrasi (Foto: Dokumentasi Okezone)
Share :

Seperti diketahui, Pemerintah Kota Bandung memilih untuk memperketat aturan adaptasi kebiasaan baru, ketibang harus menerapkan pembatasan sosial bersekala besar (PSBB).

Keputusan itu diambil setelah melalui rapat terbatas yang digelar bersama Forkopimda Kota Bandung, meski eskalasi kasus Covid-19 di Kota Bandung terus bertambah.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya