"Kerjanya setiap hari cuma menghina para ulama di medsos. Lihat saja, akan diuber kemanapun,"tegasnya.
Lebih jauh Munarman menyebut bahwa pelaku berpura-pura gila. Dan penghinaan tersebut dilakukan secara terorganisir meski dirinya tidak menjelaskan secara rinci yang melakukan penghinaan terhadap Habib Rizieq.
"Karena fitnah-fitnah seperti itu sudah menjadi pola dan terorganisir itu. Jadi akan kami hadapi secara tegas," tutup Munarman.
(Fahmi Firdaus )