Perhatian Polres Enrekang tersebut, lanjutnya, diberikan kepada para Warakawuri atau istri purnawirawan pada 11 Desember 2020 di Aula Wira Pratama Polres Enrekang.
BACA JUGA: Usai Tenggak Racun, Pria di Enrekang Dinyatakan Positif Covid-19
Acara tersebut dihadiri Kapolres Enrekang AKBP Andi Sinjaya, Ketua Bhayangkari Marcelia Safitri Sinjaya, ibu-ibu Bhayangkari Polres Enrekang dan para istri purnawirawan Polri.
(Rahman Asmardika)