Risma Blusukan Cari PMKS, Wagub DKI: Tak Masalah, Mensos Punya Metode Sendiri

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis
Selasa 05 Januari 2021 12:38 WIB
Mensos Risma menemui pemulung di bantara Kali Ciiliwung.(Foto:Dok Okezone)
Share :

Baca Juga: Risma Blusukan Temui Pemulung di Pramuka, Wali Kota Jakpus: Sudah Ditertibkan, tapi Balik Lagi

Ia menambahkan, Pemprov DKI tak pernah melarang warga daerah lain untuk datang ke Ibu Kota. "Sejauh kehadiran ke Jakarta dalam urusan pekerjaan. Jadi dari Jatim, Jateng, Papua, Aceh, ada kerjaan jelas, kami tidak larang," jelas dia.

Ariza hanya mengimbau warga daerah lain untuk tidak datang ke Jakarta bila tidak adanya kepastian pekerjaan di Ibu Kota. Menurut dia, warga tersebut lebih baik pulang kampung.

"Mungkin di kampung banyak yang bisa diurus, bertani, ada keluarga di sana. Jangan ujug-ujug ke Jakarta, tapi tidak jelas urusannya. Kami memang tidak melarang orang ke Jakarta, siapapun boleh," tambah dia.

(Sazili Mustofa)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya