Kabar Baik! Telemedicine dan Obat Covid-19 Gratis Diperluas hingga Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi

Dimas Choirul, Jurnalis
Rabu 16 Februari 2022 13:50 WIB
Ilustrasi obat Covid-19. (Foto: Freepik)
Share :

"Kami memastikan layanan pelayanan ini dapat menjangkau luas masyarakat di Indonesia," pungkasnya.

Sebagai informasi, melalui layanan telemedicine pasien Covid-19 bisa mendapatkan layanan telekonsultasi dan paket obat secara gratis.

Layanan dapat diakses melalui https://isoman.kemkes.go.id/. Saat ini Kementerian Kesehatan telah bekerja sama dengan 17 platform telemedicine.

(Qur'anul Hidayat)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya