Jumat Agung, PM Modi Sapa Warga India Ingatkan Pengorbanan dan Keberanian Yesus Kristus

Susi Susanti, Jurnalis
Jum'at 15 April 2022 11:38 WIB
PM India Narendra Modi ucapkan perayaan Jumat Agung (Foto: Zee News)
Share :

Diketahui, perayaan Jumat Agung juga dilakukan pihak Vatikan. Kali ini, Paus Fransiskus mengunjungi sebuah penjara Italia untuk Misa Kamis Putih dan membasuh serta mencium kaki 12 narapidana untuk memperingati sikap kerendahan hati Yesus terhadap para rasulnya pada malam sebelum dia meninggal.

Para pendahulu Paus mengadakan kebaktian di Basilika Santo Petrus atau katedral Roma lainnya. Tetapi setelah pemilihannya pada 2013, Paus melanjutkan tradisi yang dulunya dilakukan saat dia menjabat sebagai Uskup Agung Buenos Aires dengan mengunjungi penjara atau panti jompo.

Tahun ini, Paus Fransiskus pergi ke penjara di kota pelabuhan Civitavecchia, barat laut Roma di pantai Mediterania.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya