WHO Optimistis Covid Tak Lagi Menjadi Darurat Kesehatan Global pada 2023

Susi Susanti, Jurnalis
Kamis 15 Desember 2022 14:57 WIB
WHO yakin pandemi Covid-19 tidak akan lagi menjadi darurat kesehatan global pada 2023 (Foto: AP)
Share :

“Jika ada sebagian besar populasi yang belum divaksinasi, seluruh dunia masih punya banyak pekerjaan rumah,” terang Drektur kedaruratan WHO Mike Ryan saat menjawab pertanyaan yang sama.

Ryan juga menyatakan bahwa lonjakan kasus Covid-19 di China saat ini terjadi jauh sebelum Beijing memutuskan untuk meninggalkan kebijakan nol-Covid, menepis anggapan bahwa kebijakan baru yang berbeda 180 derajat itu menjadi penyebab lonjakan kasus.

Tanggapan direktur kedaruratan WHO itu disampaikan ketika dirinya memperingatkan perlunya peningkatan vaksinasi di negara dengan ekonomi terbesar kedua di dunia itu.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya