Sedangkan, kelahiran Guntur Sukarno Putra atau anak dari Soekarno diibaratkan sebagai pucuk hijau dan baru, karena sang anak baru saja akan memulai kehidupan di dunia dan akan menggantikan kakeknya yang baru saja pergi.
Oleh karena itu, setelah 20 tahun kemudian ia mengerti bahwa setiap seseorang yang pergi dan sudah tidak lagi di dunia, akan ada pula seseorang yang datang untuk menggantikan tempatnya.
(Nanda Aria)