Johnny G Plate Tersangka, AHY Pastikan Koalisi Perubahan Tetap Solid

Riana Rizkia, Jurnalis
Jum'at 19 Mei 2023 01:35 WIB
Ketum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono. (MPI/Riana Rizkia)
Share :

Meskipun koalisi tetap berjalan, AHY menegaskan bahwa partainya akan menghormati semua proses hukum yang akan dijalani Johnny G Plate.

"Namun demikian sekali lagi, ini adalah sebuah proses yang harus kita hormati bersama," katanya.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya