Jokowi Pose Dua Jari dalam Mobil Kepresidenan, PDIP: Itu Gunakan Fasilitas Negara!

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis
Jum'at 26 Januari 2024 06:00 WIB
Jokowi pose dua jari dari mobil kepresidenan (Foto: tangkapan layar)
Share :

Sekadar informasi, Presiden Jokowi didampingi Ibu Negara Iriana bertolak menuju Provinsi Jawa Tengah dalam rangka kunjungan kerja, pada Senin, 22 Januari 2024.

Dalam kunjungannya di Provinsi Jawa Tengah itu, Presiden dan sang istri akan menyerahkan sejumlah bantuan antara lain bantuan pangan, meninjau dan meresmikan infrastruktur, menyerahkan sertifikat hak atas tanah untuk rakyat, hingga menghadiri apel santri dan pelajar.

Turut mendampingi Jokowi dan Iriana ke Jawa Tengah di antaranya Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Sekretaris Militer Presiden Mayjen TNI Rudy Saladin, Komandan Paspampres Mayjen TNI Achiruddin, dan Plh. Deputi Bidang Protokol, Pers, dan Media Sekretariat Presiden Erlin Suastini.

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya