Maling Motor di Bogor Tewas Dihakimi Massa

Putra Ramadhani Astyawan, Jurnalis
Kamis 22 Februari 2024 10:46 WIB
Illustrasi (foto: freepick)
Share :

Dari hasil pemeriksaan sementara polisi, pria yang diketahui berinisial AH (46) itu memang merupakan pelaku pencurian motor. Yang mana, barang buktinya didapati pelaku membawa kunci leter T.

"Ya pelaku membawa kunci letter T dan kepergok warga saat akan mengambil motor," jelasnya.

Saat ini, jasad pelaku sudah diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan. Polisi masih akan melakukan penyelidikan lebih lanjut terkait kasus ini.

"Pelaku sudah diserahkan ke pihak keluarganya, kami akan melaksanakan lidik," tutupnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya