Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Dikawal Brimob, 615 Napi Rutan Siak Direlokasi

Banda Haruddin Tanjung , Jurnalis-Minggu, 12 Mei 2019 |13:10 WIB
Dikawal Brimob, 615 Napi Rutan Siak Direlokasi
Ratusan Napi Rutan Siak direlokasi ke Rutan Sialang Bungkuk, Pekanbaru (Foto: Banda Haruddin Tanjung)
A
A
A

Rutan Siak terbakar

Selain di Pekanbaru, para tahanan direlokasi ke berbagai tempat yakni Rutan Bengkalis 45 orang. Rutan Bangkinang, Kampar 81 tahanan dan Rutan Dumai 5 tahanan.

"Dalam evakuasi para tahanan, sebanyak 56 personel Brimob dikerahkan," tuturnya.

Dia menjelaskan, total tahanan Rutan Siak ada 648. Sebanyak 14 napi masih kabur. "Kemudian, ada 2 napi masih dirawat di rumah sakit pasca kerusuhan. Di Rutan Polres Siak ada 7 orang, Polsek Siak 1 tahanan. Sisanya diberbagai penjuru jadi belum bisa dievakuasi," ujarnya.

(Baca Juga: Polisi Siak Masih Buru 15 Tahanan yang Kabur)

(Arief Setyadi )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement