Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Kemensos Terbitkan Layanan Pengaduan Bansos Covid-19, Ini Nomornya

Fakhrizal Fakhri , Jurnalis-Jum'at, 24 April 2020 |19:48 WIB
Kemensos Terbitkan Layanan Pengaduan Bansos Covid-19, Ini Nomornya
(Foto: Kemensos RI)
A
A
A

JAKARTA - Kementerian Sosial (Mensos) menerbitkan layanan pengaduan terkait bantuan sosial (bansos) bagi warga terdampak pandemi virus corona (Covid-19).

Layanan pengaduan adanya tersebut bisa melalui email [email protected], atau dengan mengirimkan pesan di nomor 08111022210.

Baca juga: Fenomena Curi Start di Tengah Kebijakan Larangan Mudik

Menteri Sosial (Mensos) Juliari P. Batubara juga membagikan alamat email dan nomor ini di WA Group wartawan dan menteri Istana Kepresidenan. 

"Sebagai info buat teman-teman wartawan," kata Juliari di WA Group wartawan dan menteri Istana Kepresidenan, Jakarta, Jumat (24/4/2020).

(Qur'anul Hidayat)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement