Diketahui, RSMH Palembang telah melaksanakan swab massal terhadap para petugas dan pegawai sejak seminggu terakhir. Sampai saat ini, tes swab massal juga masih berlangsung di RSMH Palembang yang dilakukan selama 15 hari.
"Hingga saat ini total sudah lebih dari 1.000 pegawai dari total 3.000 nakes yang ada di sini yang menjalani swab massal tersebut," pungkasnya.
(Qur'anul Hidayat)