Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Kenali Perbedaan Judicial Review MA dan MK dalam Hukum

Talia Kallista , Jurnalis-Selasa, 29 November 2022 |17:24 WIB
Kenali Perbedaan Judicial Review MA dan MK dalam Hukum
Ilustrasi/Unsplash
A
A
A

Perbedaan antara MA dan MK

MA

Object judicial review: Peraturan perundang-undangan di bawah UU.

Acuan pengujian: Terhadap UU.

Pemohon: Perorangan (WNI), kesatuan masyarakat hukum adat sepanjang masih hidup dan sesuai dengan perkembangan masyarakat dan prinsip NKRI, dan badan hukum publik ataupun privat.

Tata cara permohonan: Disampaikan langsung ke MA secara tertulis atau melalui Pengadilan Negeri domisili pemohon.

Sifat persidangan: Tertutup.

MK

Object judicial review: Undang-Undang.

Acuan pengujian: Terhadap UUD 1945.

Pemohon: Sama seperti MA + lembaga negara.

Tata cara permohonan: Disampaikan langsung ke MK secara tertulis.

Sifat persidangan: Terbuka.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement