Dalam keterangan, pengunggah menyebutkan pihak maskapai Batik Air tak mau disalahkan atas kejadian ini.
“Koper klien saya ini buk Leni, Leni Sidabutar Warga Negara Amerika, kopernya dijebol di Batik Air ya? Batik Air. Terus mbaknya (pegawai Batik Air) bilang ini hilang bukan salahnya Batik Air. Padahal jebol di Indonesia,” kata pengunggah video.
(Fahmi Firdaus )