"Mulai hari ini, nanti ketuklah rumah baik-baik dan pergi ke tetangga dan saudara, berikan penjelasan yang bagus. Pastikan mereka sudah terdaftar, pastikan mereka mengerti untuk bisa mencoblos, pastikan mereka akan datang pada tanggal 14 Februari, dan pastikan mereka akan memilih Ganjar-Mahfud," tegasnya.
"Kita akan getarkan seluruh Sultra, kita akan gerakan seluruh kekuatan. Dan insya Allah kita akan dorong dan kita akan mendapatkan kemenangan Itu di sini," tandas Ganjar.
(Angkasa Yudhistira)