Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Ramai Soal Pilkada di Medsos, Jokowi: Tapi Tetap yang Dibicarakan Si Tukang Kayu

Raka Dwi Novianto , Jurnalis-Rabu, 21 Agustus 2024 |21:34 WIB
Ramai Soal Pilkada di Medsos, Jokowi: Tapi Tetap yang Dibicarakan Si Tukang Kayu
Presiden Jokowi di Penutupan Munas XI Golkar (foto: dok MPI)
A
A
A

"Tapi tetap yang dibicarakan adalah si tukang kayu. Ya tidak apa-apa itu warna-warna sebuah demokrasi," sambungnya.

Jokowi menjelaskan, bahwa presiden yang berada di lembaga eksekutif sangat menghormati kewenangan dan keputusan MK sebagai lembaga yudikatif dan DPR sebagai lembaga eksekutif.

"Jadi saya kami sangat menghormati kewenangan dan keputusan dari masing-masing lembaga negara yang kita miliki. Mari kita menghormati keputusan beri kepercayaan bagi pihak-pihak yang memiliki kewenangan untuk melaksanakan proses secara konstitusional," ungkapnya.
 

(Awaludin)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement