Jajanan Anak Mirip Kondom Sudah Lama Beredar

Djamhari, Jurnalis
Sabtu 23 Januari 2016 01:48 WIB
Jajanan anak mirip kondom (foto: Djamhari/Okezone)
Share :

Masih kata Rina, temuan itu langsung dilaporkan dengan berkoordinasi ke Polsek Bekasi Selatan tepatnya ke Unit Binmas yang ada untuk menindak lanjuti temuannya tersebut. Dan mereka pun cepat bertindak dari aduan yang dilakukannya.

“Waktu itu polisi dengan cepat mengecek jajanan mainan itu sambil melakukan edukasi dilingkungan sambil mendatangi warung, dan pasar tradisonal tempat yang menjualnya. Para penjualnya mengaku tidak tahu isi di dalamnya ada benda itu, sehingga polisi pun membawa beberapa sample untuk diperiksanya,” ujar Rina.

Namun, diakui Rina, dari hasil penyelidikan memang pihaknya kepolisian hanya menemukan mainan anak biasanya sejenis balon. Akan tetapi, dirinya merasa jajanan mainan itu tidak layak ada pada anak-anak.

"Enggak nyambung juga susu dengan mainan itu ada satu paket,” tandasnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya