Jelang Pelantikan Kapolri, Badrodin Titip Pesan kepada Tito

Arie Dwi Satrio, Jurnalis
Rabu 13 Juli 2016 11:55 WIB
Komjen Tito Karnavian Bersama Presiden Jokowi dan Kapolri Jenderal Badrodin Haiti (Antara)
Share :

Selain itu, Badrodin juga menyampaikan program-program yang telah dijalankannya selama menjadi Kapolri untuk menjadi rekomendasi ke depannya bagi Tito Karnavian.

"Kemudian beberapa agenda Pak Badrodin yaitu program-program yang telah disampaikan, penyiapan hal-hal yang berkaitan dengan SDM tentang track record anggota Polri yang masanya telah diselesikan kemudian penyesuaian," ungkap Boy.

Salah satu agenda ke depan yang disampaikan Badrodin kepada Tito juga berkaitan dengan kegiatan Interpol pada November 2016. Indonesia akan menjadi tuan rumah dalam acara tersebut.

"Aspek kegiatan anggota ke depan masalah Aseanapol. Tahun ini akan ada sidang interpol yang akan mendatang di mana Indonesia akan menjadi tuan rumah," tandasnya.

(Fiddy Anggriawan )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya